Awali Langkah Transformasi Menjadi Institut, STAI Attaqwa Bekasi Terima Kunjungan Visitasi Diktis Kemanag RI
Sekolah Tinggi Agama Islam Attaqwa Bekasi kembali menerima kunjungan Tim Assesmen Direktorat Pendidikan Tinggi Keagamaan Islam KEMENAG RI pada Jumat (22/3). Kunjungan kali ini dalam rangka penilaian dan validasi persyaratan proses perubahan STAI Attaqwa Bekasi menjadi Institut At-Taqwa KH. Noer Ali Bekasi. Kegiatan ini mengundang Ketua Yayasan Attaqwa Dr. KH. Irfan Mas’ud MA., dan Ketua …